Jumat, 26 Januari 2024

MTs Al Furqon Sanden Gelar Rapat Kerja EDM - RKAM 2024

Kamis, 25 Januari 2024, pukul 12.30 WIB, MTs Al Furqon Sanden menyelenggarakan kegiatan Rapat Kerja Evaluasi Diri Madrasah (EDM) dan Penyusunan Rencana Keagiatan dan Anggaran Madrasah (RKAM), bertempat di Pondok Bakaran Manding Bantul DIY. Kegiatan dipimpin oleh Muhammad Irfan Chalimy, S.Pd.I selaku Kepala MTs Al Furqon Sanden. EDM ini harus dilakukan sebagai salah satu mekanisme evaluasi internal yang dilakukan secara bersama oleh kepala Madrasah bersama guru, warga sekolah.

Setelah sambutan dari Kepala Madrasah selanjutnya guru dan warga madrasah yang hadir dibagi empat kelompok. Kelompok 1 membahas Bidang Kurikulum, Kelompok 2 membahas Bidang Kesiswaan, Kelompok 3 membahas Bidang Sarpras dan Humas, Kelompok 4 membahas Tata Usaha dan Bidang Urusan Rumah Tangga Madrasah. Setiap kelompok bertugas menyusun RKM - RKAM dan mempresentasikan, peserta lain menanggapi. Rapat kerja berlangsung lancar, ditutup tepat pukul 17.00 WIB. 







Rabu, 17 Januari 2024

PENDAFTARAN SISWA BARU MTs AL fURQON SANDEN, YUK DAPATKAN POTONGAN BIAYA 1 JUTA

Pembukaan Pendaftaran Siswa Baru MTs Al Furqon Sanden Tahun Ajaran 2024/2025

Yuk.. Daftarkan...

Yuk ..Mendaftar..

Pendaftar sampai Tgl 28 Februari 2024 Mendapatkan Potongan 1 Juta. 

Formulir Pendaftaran :  https://bit.ly/PPDB_MTsAlFuSa24-25



PKKM MTs AL-FURQON SANDEN BERCALAN LANCAR

MTs Al-Furqon Sanden 15/11/2024 Melaksanakan PKKM. Hadir dalam kegiatan Bapak Ibu Pengawas, Bapak Kamad, Ibu-Ibu Waka, Bapak/Ibu Guru serta...